Halaman

Minggu, 09 Februari 2014

perkembangan pengguna internet dan peluang bisnis

di postingan pagi ini akan mengulas tentang perkembangan pengguna internet dan peluang bisnis di indonesia karena ini sangat AHA buat saya.jujur aja ni saya itu orang yang baru mengenal internet itu,ya maklum aja karena seorang anak kampung di pedalaman papua mana ada internet.

mendengar nama komputer atau laptop aja itu barang apa yak hehehehe dan tau bentuk komputer itu tahun 2005 kemudian bisa mengunakan komputer tahun 2009 pokoknya parah banget deh kalo inget masa itu hehehe.

nah kemudian mengenal internet dengan full tahun 2010 dan itu semua berawal dari gara-gara buat email.nah kini perkembangan pengguna internet sangat menanjak drastis apalagi setelah muncul beberapa handphone yang memberikan kemudahan untuk main social media.

selain itu di tunjang lagi dengan tarif operator yang menawarkan harga bermacem-macem untuk online,kecuali anda tinggal di kawasan timur yang masih bisa di hitung beberapa operator aja yang masuk sana.

peluang bisnis dari perkembangan pengguna internet ini adalah salah satunya itu mempermudah dalam mengembangkan usaha anda.

salah satu cara mengembangkan usaha anda itu adalah melalui social media karena ini yang termasuk paling ampuh untuk saat ini.

ini dulu aja postingan saat ini karena mata uda ngantuk berat mau tidur dulu hehehehehe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar